Mata kuliah ini bertujuan untuk menambah pemahaman manajemen pada bidang branding melalui penjelasan tentang istilah, definisi, dan konsep yang telah disepakati dalam disiplin serta praktek ilmu tersebut. Pembahasan utama pada mata kuliah ini meliputi fungsi perencanaan, pengorganisasian dan pengendalian seorang manajer operasi dalam kaitannya dengan koordinasi sistem produksi suatu perusahaan.

Selain itu, mata kuliah ini juga memperkenalkan  mahasiswa pada  berbagai  teknik  komunikasi,  yang  berhubungan dengan  dunia  usaha  baik  perorangan  kepada  perusahaan (misal surat lamaran kerja) maupun sebagai pegawai atau pimpinan,   baik   dalam   perusahaan   (memo   internal) maupun  keluar  pada  pihak  ketiga, matakuliah  ini  juga  membahas  bagaimana  melakukan presentasi  bisnis